Tips Liburan di Jogja Untuk Anak Kuliah


Tips Liburan di Jogja Untuk Anak Kuliah, Tips Wisata,Tips Wisata ke Jogja, Wisata Jogja Murah, Goa Pindul, Wisata Goa Pindul, Goa Pindul Jogja, Goa Pindul Gunungkidul, Informasi Goa Pindul, Tiket Goa Pindul, Goa Pindul Murah, Cave Tubing Goa Pindul,Goa Pindul - Kamu masih mahasiswa dan mau traveling, tapi hanya punya uang pas-pasan? Tenang saja, terdapat beragam cara untuk menghemat pengeluaran saat jalan-jalan di Jogja. Seperti, 6 tips berikut ini!

 1. Lebih cermat pilih destinasi wisata di Jogja

Kesempatan untuk menghemat uang sudah ada bahkan sebelum kamu meninggalkan rumah. Destinasi yang kamu pilih akan sangat menentukan pengeluaran nantinya.

 2. Hemat biaya penginapan di Jogja

Cara terbaik untuk menghemat biaya akomodasi kamu, tentunya dengan menghemat biaya penginapan. Kamu bisa menemukan berbagai hostel di berbagai negara yang kamu tuju. Lebih mudah lagi, kamu bisa booking tempat dari situs seperti hostelbookers.com dan lainnya.

Selain menginap di hostel, kamu juga bisa memakai jasa 'Couchsurfing' dan tinggal bersama penduduk lokal yang mau menerimamu. Kamu juga bisa coba bekerja di pertanian dan menginap gratis dari situs 'Willing Workers On Organic Farms.' Ada banyak akomodasi murah meriah.

 3. Hemat biaya makan minum di Jogja

Di banyak negara, beli bahan mentah dari pasar lokal dan masak sendiri merupakan cara terbaik untuk menghemat pengeluaran makanan. Di banyak hostel sendiri juga menyediakan sarapan pagi, manfaatkan servis tersebut dan makan sepuasnya.

Kalau kamu memang malas masak, ada banyak pedagang kaki lima di JOgja yang menjual makanan enak murah meriah. Kamu juga bisa mengatur porsi makan kamu. Jangan lupa juga bawa botol minum. Kamu bisa mengisi botol kamu dengan air gratis, daripada beli.

 4. Hemat biaya transportasi di Jogja

Traveling lewat jalur darat dan laut seringkali lebih murah daripada jalur udara. Namun kalau kamu memang cuma punya waktu sedikit, situs booking seperti skyscanner atau Adioso akan sangat membantu untuk menemukan tiket penerbangan murah.

Apabila sudah sampai di tempat tujuan kamu, pergunakanlah sarana publik seperti angkutan umum atau kereta. Seringkali ada kartu kereta yang dapat memudahkan para traveler. Kalau suka petualangan dan mau yang gratis, kamu bisa coba nebeng atau hitchhiking.

 5. Cari tempat wisata yang gratis di Jogja

Ada banyak tempat wisata bagus yang gratis dan dapat didatangi siapa saja. Di JOgja, kamu bisa menemukan tur jalan kaki gratis yang diselenggarakan oleh para sukarelawan. Kamu bisa ikut tur tersebut untuk menjelajahi sudut kota, terlebih lagi kamu bisa dapat teman baru.

 6. Manfaatkan status mahasiswa kamu di Jogja

Menjadi mahasiswa berarti memiliki banyak kemudahan untuk traveling sambil menghemat uang.

Kamu juga bisa mencari penyedia tur yang memberikan diskon bagi mahasiswa. Tapi sebelumnya pastikan kamu mengecek aturan main yang disediakan oleh si penyedia tur. Bagaimana? Ternyata ada banyak cara bagi mahasiswa untuk traveling sambil menghemat biaya. Selamat mencoba!
Sumber : detik.com
Share on Google Plus

About goa pindul

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar